Kupas Tuntas Arti Assalamu'alaikum Warahmatullahi wabarakatuh
Assalamu'alaikum Warahmatullahi wabarakatuh, kalimat singkat, sepele, tetapi punya Arti dan makna yang Super Luar biasa . Banyak persepsi di masyarakat indonesia bahwa Kalimat Assalamualaikum ini disamakan dengan salam seperti halo, hai, dan lain lain.
Padahal jika kita memahami apa maknya kalimat ini, Tidak akan sebanding rasanya kata halo, hai, apa kabar tersebut jika dibandingkan dengan kalimat Salam Islam ini. Yuk disimak bareng bareng.
Semua kita tau, arti assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh, yaitu Semoga keselamatan dan rahmat, serta berkah kepada kalian. tetapi tahukah kita, apa makna dan penjelasan secara nahwu dan sharaf, serta makna yang terkandung dibalik kalimat tersebut?
Kalau yang merasa ribet membaca penjelasan nahwu dan sharaf, Sudah saya beritahu bahwa
Assalamualaikum / السلام عليكم = Semoga keselamatan untuk kalian
Warahmatullahi / وَرَحْمَةُ اللهِ = dan rahmat dari Allah
Wabarakatuh / وَبَرَكَاتُهُ = Dan berkah dari Allah
Jadi, mungkin yang engga mau ribet pasti stop bacanya sampe disini. Dan hal itu emang wajar, apalagi kita yang suka membaca dengan skimming (langsung mengambil inti dari suatu bacaan).
Ya, mungkin saja karena hal tersebut persepsi kalian tentang assalamualaikum= halo itu belum bisa berubah.
Kata assalamualaikum terdiri dari 2 kata dan bisa dipisah menjadi Assalam dan 'Alaikum.
Assalam / السَّلاَمُ artinya adalah keselamatan ataupun kesejahteraan.
Dalam nahwu, Assalam adalah Isim Ma'rifah atau suatu kata yang berbentuk khusus. Jika kata tersebut berbentuk khusus, maka artinya hal tersebut sudah diketahui maknanya.
Dalam hal ini, ada yang berpendapat bahwa kekhususan tersebut adalah keselamatan, kesejahteraan, serta kedamaian yang diberikan Allah di dunia dan di akhirat.
Dalam bahasa inggris Assalam diartikan dengan kedamaian. Maka dari itu, Salam islam sering disebut sebagai salam kedamaian.
Sedangkan Alaikum adalah bentuk jamak dari kata alaika. lebih jelasnya begini :
Alaika / عليك = padamu (1 orang)
alaikuma عليكما= padamu (2 orang)
alaikum / عليكم = pada kalian (banyak orang)
Wa / وَ = dan . huruf wau disini adalah wau 'athof atau penyambung. maksudnya kita tidak perlu menambah kata 'alaikum (bagi kaliian) lagi, karena sudah disambung dan diulang maknanya oleh huruf wau tersebut.
Rahmatullahi / رَحْمَةُ اللهِ = Rahmatnya Allah . Pertanyaannya apa itu rahmat ? Rahmat adalah sifat kasih sayang Allah. Jadi ketika kita mengucapkan salam, maka seakan akan kita mendoakan orang tersebut semoga disayangi dan dikasihi Allah, baik dirinya, dan setiap urusannya yang baik baik.
Barakatuh / بَرَكَاتُهُ = Berkah Allah . Apa yang dimaksud berkah? . Berkah Artinya kebaikan yang banyak dan terus bertambah. Jadi dengan mengucapkan salam, kita sudah mendoakan seseorang untuk mendapatkan kebaikan yang luar biasa.
Assalam / السَّلاَمُ = Keselamatan
Alaikum / عَلَيْكُمْ = pada kalian
wa / وَ = dan
rahmat / رَحْمَةُ = Kasih sayang
Allah / للهِ = Allah
Wa / وَ = dan
barakat / بَرَكَاتُ = berkah
hu / هُ = dia (Allah)
(Semoga) Keselamatan dan kasih sayang serta berkah Allah pada kalian.
Sudah menjadi kebiasaan hampir di seluruh pesantren di Indonesia, jika ada yang mengatakan Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh. Maka murid murid akan menjawab Wa'alaikum salam warahmatullahi wabarakatuhi Wamaghfiratuh.
Artinya : Semoga keselamtan, rahmat, berkah serta ampunan bagimu. Mengapa para santri mengucapkan tambahan kata tersebut?
Ternyata perlakuan tersebut berdasarkan surah an-nisa ayat 86, yang berbunyi
Jadi... Masih ga mau mengucapkan dan menjawab Salam ? Assalamu'alaikum !
Padahal jika kita memahami apa maknya kalimat ini, Tidak akan sebanding rasanya kata halo, hai, apa kabar tersebut jika dibandingkan dengan kalimat Salam Islam ini. Yuk disimak bareng bareng.
Kupas Tuntas Arti Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh
Semua kita tau, arti assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh, yaitu Semoga keselamatan dan rahmat, serta berkah kepada kalian. tetapi tahukah kita, apa makna dan penjelasan secara nahwu dan sharaf, serta makna yang terkandung dibalik kalimat tersebut?
Kalau yang merasa ribet membaca penjelasan nahwu dan sharaf, Sudah saya beritahu bahwa
Assalamualaikum / السلام عليكم = Semoga keselamatan untuk kalian
Warahmatullahi / وَرَحْمَةُ اللهِ = dan rahmat dari Allah
Wabarakatuh / وَبَرَكَاتُهُ = Dan berkah dari Allah
Jadi, mungkin yang engga mau ribet pasti stop bacanya sampe disini. Dan hal itu emang wajar, apalagi kita yang suka membaca dengan skimming (langsung mengambil inti dari suatu bacaan).
Ya, mungkin saja karena hal tersebut persepsi kalian tentang assalamualaikum= halo itu belum bisa berubah.
Kata Assalamu'aialkum
Kata assalamualaikum terdiri dari 2 kata dan bisa dipisah menjadi Assalam dan 'Alaikum.
Assalam / السَّلاَمُ artinya adalah keselamatan ataupun kesejahteraan.
Dalam nahwu, Assalam adalah Isim Ma'rifah atau suatu kata yang berbentuk khusus. Jika kata tersebut berbentuk khusus, maka artinya hal tersebut sudah diketahui maknanya.
Dalam hal ini, ada yang berpendapat bahwa kekhususan tersebut adalah keselamatan, kesejahteraan, serta kedamaian yang diberikan Allah di dunia dan di akhirat.
Dalam bahasa inggris Assalam diartikan dengan kedamaian. Maka dari itu, Salam islam sering disebut sebagai salam kedamaian.
Sedangkan Alaikum adalah bentuk jamak dari kata alaika. lebih jelasnya begini :
Alaika / عليك = padamu (1 orang)
alaikuma عليكما= padamu (2 orang)
alaikum / عليكم = pada kalian (banyak orang)
Kata Warahmatullahi
Wa / وَ = dan . huruf wau disini adalah wau 'athof atau penyambung. maksudnya kita tidak perlu menambah kata 'alaikum (bagi kaliian) lagi, karena sudah disambung dan diulang maknanya oleh huruf wau tersebut.
Rahmatullahi / رَحْمَةُ اللهِ = Rahmatnya Allah . Pertanyaannya apa itu rahmat ? Rahmat adalah sifat kasih sayang Allah. Jadi ketika kita mengucapkan salam, maka seakan akan kita mendoakan orang tersebut semoga disayangi dan dikasihi Allah, baik dirinya, dan setiap urusannya yang baik baik.
Kata Wabarakatuh
Wa / وَ = dan . Wau athof seperti yang dijelaskan diatas.Barakatuh / بَرَكَاتُهُ = Berkah Allah . Apa yang dimaksud berkah? . Berkah Artinya kebaikan yang banyak dan terus bertambah. Jadi dengan mengucapkan salam, kita sudah mendoakan seseorang untuk mendapatkan kebaikan yang luar biasa.
Kesimpulan Pecahan kata Assalamualaikum
Assalam / السَّلاَمُ = Keselamatan
Alaikum / عَلَيْكُمْ = pada kalian
wa / وَ = dan
rahmat / رَحْمَةُ = Kasih sayang
Allah / للهِ = Allah
Wa / وَ = dan
barakat / بَرَكَاتُ = berkah
hu / هُ = dia (Allah)
(Semoga) Keselamatan dan kasih sayang serta berkah Allah pada kalian.
Menjawab Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Sudah menjadi kebiasaan hampir di seluruh pesantren di Indonesia, jika ada yang mengatakan Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh. Maka murid murid akan menjawab Wa'alaikum salam warahmatullahi wabarakatuhi Wamaghfiratuh.
Artinya : Semoga keselamtan, rahmat, berkah serta ampunan bagimu. Mengapa para santri mengucapkan tambahan kata tersebut?
Ternyata perlakuan tersebut berdasarkan surah an-nisa ayat 86, yang berbunyi
وَإِذَا حُيِّيتُمْ بِتَحِيَّةٍ فَحَيُّوا بِأَحْسَنَ مِنْهَا أَوْ رُدُّوهَاJadi dari potongan ayat ini, bisa disimpulkan bahwa kita boleh menjawab sapaan salam seseorang dengan kalimat yang sama, atau yang lebih baik. Tidak boleh yang lebih pendek atau singkat.
“Apabila kamu diberi penghormatan dengan sesuatu penghormatan, maka balaslah penghormatan itu dengan yang lebih baik dari padanya, atau balaslah penghormatan itu (dengan yang serupa).
Jadi... Masih ga mau mengucapkan dan menjawab Salam ? Assalamu'alaikum !
Halo, kak. Ini rujukannya dari mana ya? Kalau ada buku atau jurnalnya boleh dishare kak? Saya sedang butuh untuk keperluan penulisan ilmiah. Terimakasih, kak.
BalasHapus